PERAN GURU DALAM MENGATASI KECANDUAN GAME ONLINE

Sri Wahyuni Adiningtiyas

Abstract


Fenomena kecanduan game online ini diperkirakan berdampak negatif pada siswa. Siswa yang kecanduan game online merasakan dampak dari game itu sendiri. Untuk mengantisipasi efek buruk yang akan terjadi pada gamer dan untuk meminimalkan kecanduan game online dibutuhkan bimbingan dari sekolah dan terutama dari orang tua siswa itu sendiri. Game online akan memiliki dampak negatif pada pengguna jika game ini dimainkan secara berlebihan. Untuk mengatasi dampak negatif kecanduan game online diperlukan bimbingan dan konseling dari sekolah.
Kata Kunci: Kecanduan Game Online, Peran Guru

Full Text:

PDF

References


Akbar, K. 2012. Pengertian Game Online dan Jenisnya.http://akbarputrakotopiliang.blogspot.com/2012/12/permainan-daring-online-games-jenis.html. (diakses 14 Mei 2017)

APJII.2015. Rekutan Pengguna dan Pemakai Internet di Indonesia.https://sites.google.com/site/aljannah27/perkembangan-bisnis-online-di-indonesia. (diakses 15 Mei 2017)

Chaplin, J. P. 2011. Kamus Lengkap Psikologi (Edisi 1 Cetakan 12).Terjemahan oleh Kartini Kartono. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Detria.2013. Efektivitas Teknik Manajemen Diri Untuk Mengurangi Kecanduan Game Online.Tesis tidak diterbitkan.Bandung: UPI

Diclemente, C. C. 2003. Addiction and Change. New York: The Guilford Press.

Price. H. O, 2011. Internet Addiction: Psychology Of Emotions, Motivations And Actions. New York: Nova Science Publishers, Inc.

Rini, A. 2011.Menanggulangi Kecanduan Game Online Pada Anak. Jakarta: Pustaka Mina.

Steers, R. M. 1987.Motivation and work behavior. Singapore: McGraw-Hil Book Co

Young.K.S,& Abreu. C. N. D. 2011. Internet Addiction: A Handbook and Guide to Evaluation and Treatment. Canada: JohnWiley & Sons, Inc.




DOI: https://doi.org/10.33373/kop.v4i1.1121

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


P-ISSN 2442-4323       E-ISSN 2599-0071

Gedung D Kampus Universitas Riau Kepulauan

Jl. Batu Aji Baru No.99 Batu Aji, Batam, Indonesia

Email: kopastaunrika@gmail.com

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.