PENGARUH PENDIDIKAN FORMAL DAN NON FORMAL KEWIRAUSAHAAN TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA PADA MAHASISWA UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN
Abstract
Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pendidikan formal dan pendidikan nonformal terhadap intensi berwirausaha pada mahasiswa Universitas Riau Kepulauan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan menggunakan kuesioner yang disebarkan dalam bentuk Google Form. Populasi penelitian ini meliputi seluruh mahasiswa Universitas Riau Kepulauan yang berjumlah 7.456 Mahasiswa. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik Purposive Sampling. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebesar 52 Mahasiswa. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pendidikan formal dan pendidikan nonformal terhadap intensi berwirausaha pada mahasiswa Universitas Riau Kepulauan.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alma, B. (2011). Kewirausahaan Untuk Mahasiswa dan Umum. Bandung: Alfabeta.
Fahmi, I. (2014). Kewirausahaan, Teori, Kasus, dan Solusi. Bandung: Alfabeta.
Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM. SPSS 21 Edisi Ketujuh. Semarang: Badan Penerbit Universitas Dipenogero.
Hidayat, D. (2017). Model Pelatihan Magang Kewirausahaan Potensi Lokal. Seminar Nasional Pendidikan Nonformal FKIP Universitas Bengkulu, Vol 1 Nomor 1, , 20-33.
Jadmiko, P., Azliyanti , E., & Putri, T. D. (2018). The Influence of Educational Suport Entreprenurial Interset, Family Support As A Moderator Variable (Research on Economic Student of Bung Hata). e-Jurnal Apresiasi Ekonomi Volume 6, Nomor 3,, 230-243.
Kasmir. (2011). Kewirausahaan. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Khotimah, N. (2016). Pengaruh Pelatihan Keterampilan Terhadap Minat Berwirausaha Pada Masyarakat Muslim Desa Panca Mukti,Kecamatan Pondok Kelapa, Kabupaten Bengkulu Tengah. Skripsi.
Leres, T. P. (2018). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan Dan Minat Berwirausaha Terhadap Motivasi Untuk Menjadi Young Entrepreneur Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam UIN Walisongo Semarang. Skripsi.
Lestari, R. B., & Wijaya, T. (2012). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan Terhadap Minat Beriwrausaha M
Notoatmodjo, S. (2013). Pengembangan Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Rosmiaty, Junias, D. T., & Munawar. (2015). Sikap, Motivasi dan Minat Berwirausaha Mahasiswa. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan Vo.17 No.1 , 1-20.
Siswandi, Y. (2013). Analisis Faktor Eksternal dan Internal Pembelajaran Kewiraushaaan yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa dalam Berwirausaha. Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 13 No. 01.
Suryana. (2014). Kewirausahaan Kiatdan Proses Menuju Sukses. Jakarta: Salemba 4.
Valerio, A., Parton, B., & Robb, A. (2014). Enterprenurship Education and Training Programs Around The World (Dimenssions For Sucsses). Washington D.C: The World Bank.
Wijaya, T. (2014). Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan dan Konsep Diri Terhadap Minat Berwirausaha. E-Jurnal Pendidikan Teknik 80 Mesin Volume 2, Nomor 2, , 79-86.
https://www.bps.go.id/publication/2019/11/29/96138ece33ccc220007acbdd/keadaan-angkatan-kerja-di-indonesia-agustus-2019.html (Diakses pada 05 Maret 2020).
https://www.unrika.ac.id/visi/ (Diakses pa-da 05 Maret 2020)
https://www.unrika.ac.id/prodi-manajemen-gelar-seminar-kewirausahaan/ (Diakses pada 05 Maret 2020)
http://simkeu.kemdikbud.go.id/index.php/peraturan1/8-uu-undang-undang/12-uu-no-20-tahun-2003-tentang-sistem-pendidikan-nasional (Diakses pada 05 Maret 2020)
https://kbbi.web.id/intensi (Diakses pada 08 Maret 2020)
DOI: https://doi.org/10.33373/bening.v7i2.2628
Refbacks
- There are currently no refbacks.
ISSN Barcode:
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.