PENGARUH TINGKAT UPAH, KESEJAHTERAAN, DAN LOYALITAS TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ANGKASA ENGINEERS INDONESIA

Fredi Efendi, Sastra Tamami

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) pengaruh tingkat upah terhadap kinerja karyawan; 2) pengaruh kesejahteraan kerja terhadap kinerja karyawan; 3) pengaruh loyalitas kerja terhadap kinerja karyawan 4) pengaruh secara bersama- antara tingkat upah, kesejahteraan dan loyalitas terhadap kinerja karyawan. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan pengujian hipotesis. Populasi dalam penelitian ini adalah sampel dari populasi karyawan bagian lapangan dan kantor pada PT. Angkasa Engineers Indonesia, yang berjumlah82 orang dengan teknik sampel acak sederhana (random sampling). Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan diuji validitas serta reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda, ujiF,uji t serta uji R2.

            Hasil analisis regresi memperoleh persamaan: Y = 11,198 + 0,280X1 + 0,199X2 + 0,237X3 yang artinya kinerja karyawan dipengaruhi oleh tingkat upah, kesejahteraan dan loyalitas. Hasil analisis regresi juga memperoleh nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,231 terhadap kinerja karyawan. Karena nilai R Square dibawah 5% atau cenderung mendekati nilai 0 maka dapat disimpulkan Kemampuan variabel independen dalam menjelaskan variasi variabel amat terbatas yaitu hanya 23,1%, sedangkan 77,9% dipengaruhi variabel lain yang tidak diteliti., misalnya lingkungan kerja, kepuasan, kompensasi dan lain-lain. Berdasarkan hasil penelitian, terdapat Pengaruh Tingkat Upah, Kesejahteraan dan Loyalitas Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Angkasa Engineers Indonesia. Hasil perhitungan statistic menunjukkan nilai f hitung Fhitung  sebesar 7,817 dengan nilai probabilitas (sig) = 0,000. Nilai Fhitung (7,817) > Ftabel (2,72) dan nilai sig. lebih kecil dari nilai probabilitas atau 0,000 < 0,05 maka “Tingkat Upah, Kesejahteraan dan loyalitas secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja Karyawan di PT. Angkasa Engineers Indonesia”

Full Text:

PDF

References


Abbas, Qaisa dan Yaqoob Sara, 2009. Influence Leadership Against Employee Performance Development In Pakistan. Internasional Journal Pakistan Ekonomic and Social Review, Vol.47, No.2, Hal.269.

Abdullah, Ma’ruf. 2014. Manajemen dan Evaluasi Kinerja Karyawan, Aswara

Pressindo: Jakarta.

Adiwibowo, Suyunus. 2012. Kepemimpinan dan Loyalitas Terhadap Kinerja Karyawan RSJ Menur Surabaya. Jurnal Manajemen Bisnis, Vol 2, No. 01, Edisi April 2012.

Ardana, K. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia, Graha Ilmu: Denpasar.

Arikunto, S. 2010. Prosedur penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. (Edisi Revisi), Rineka Cipta: Jakarta.

Badan Pusat Statistik. 2015. Statistik Kesejahteraan Rakyat. diakses melalui http://kepri.bps.go.id/flipbook/2015/Statistik%20Kesejahteraan%20 Rakyat%/HTML/files/assets/basc-html/page12. Diakses pada tanggal 30 Desember 2016.

Batubara, Khairunnisa. (2013). Pengaruh Gaji, Upah, Dan Tunjangan Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. XYZ. Sumatera Utara: Universitas Sumatera Utara, (http://ejournal-se.usu.ac.id/handle),Vol 3, No. 05 Hal 2328, Februari 2013

Eldy, Elifaz. (2014). Pengaruh Upah Dan Peran Serikat Pekerja Terhadap Unjuk Rasa Pada PT Sai Apparel Industries. Jurnal. Semarang: Univeristas Negeri Diponogoro. (http://ejournal-s1.undip.ac.id/handle), Vol 5, No. 03 Maret 2015.

F, Faridah, Ade Parlaungan Nasution. “Pengaruh Asal Negara Karyawan,

Disiplin Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di Pt. Mcconnell Dowell Service Batam Indonesia.” BENING 1.1 (2017)

Farida, Anesia. (2016). Pengaruh Proses Rekrumen Dan Kompensasi Terhadap Loyalitas Karyawan Pada CV ELANG SAMUDRA. Surabaya: Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia. (http://ejournal-stiesia.ac.id/handle)

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program IBM SPSS 21. Edisi 7. Universitas Diponegoro: Semarang.

Hasibuan, M. I. (2016). Pengaruh Pelatihan, Pemberdayaan Dan Efikasi Diri

Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan PT. Abdi Budi Mulia Teluk Panji. ECOBISMA, 3(2), 36-46.

Hasibuan, Malayu S.P., 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara: Jakarta.

Herwati, Endah, (2016). Pengaruh Sistem Upah Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan di PT. Royal Korindah Purbalingga. Skripsi. Purwokerto: Institut Agama Islam Negeri Purwokerto.

(http://respository.iain.ac.id/handle).

Lufitasari, Resti, (2014). Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset D.I. YOGYAKARTA. Skripsi.

Yogyakarta.

Mangkunegara, A. P. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. PT. Remaja Rosdakarya: Bandung.

Masilan, Olla. (2015). Pengaruh Upah dan Insentif Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan CV Indah Jaya Nganjuk). Jurnal. Malang: Universitas Brawijaya. (http://ejournal.ilbisnis.ub.ac.id/handle), Jurnal Administrasi Bisnis, Vol 2, No. 02 Februari 2015.

Mohammad Trigestianto, Dkk. 2014. Analisis Tingkat Kesejahteraan Peternak Sapi Potong Di Kabupaten Purbalingga. Universitas Soedirman Purwokerto: Banyumas.

Redaksi Pustaka Mahardika. 2003. Himpunan Peraturan Perundang-undangan Republik Indonesia Tentang Ketenagakerjaan. Edisi Revisi, Pustaka Mahardika: Yogyakarta.

Runtu, Julius. (26 Februari 2014). Indikator Loyalitas Karyawan (Bahan Diskusi V MSDM II). Di akses http://juliusruntu.blogspot.com/2014/02/indikatorloyalitaskaryawan-bahan.html Pada tanggal 20 Januari 2017.

Sadono Sukirno, 2005. Mikro Ekonomi, Teori Pengantar, Edisi III, PT. Raja Grafindo Persada: Jakarta.

Sedarmayanti. (2011). Tata Kerja dan Produktivitas Kerja: Suatu Tinjauan Dari Aspek Ergonomi Atau Kaitan Antara Manusia Dengan Lingkungan Kerjanya, Cetakan Ketiga, Mandar Maju: Bandung.

Soegandhi, Vannecia. M dkk. (2013). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Loyalitas Kerja Terhadap Organizational Citizenship Behavior Pada Karyawan PT Surya Timur Sakti Jatim. Volume 1. Nomor 1. Program Manajemen Bisnis, Program Studi Manajemen. Universitas Kristen Petra.

Subianto, Marianus. (2016). Pengaruh Gaji dan Insentif terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Serba Mulia Auto di Kabupaten Kutai Barat. Jurnal. Kalimantan Timur, Universitas Mulawarman.(http://ejournal.adbisnis.fisipunmul.ac.id/handle), Jurnal Administrasi Bisnis, Vol 4, No. 03, Hal 698712 Edisi 2016.

Sugiyono, (2014). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D),Cetakan ke-19, Alfabeta: Bandung.

Sutrisno, Edy. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia, Kencana Prenada Media Group: Jakarta.

Wibowo, Edwin Agung. "Business Managers In Different Environments: Strategy For Survival Of Outsourcing The Company Manufacturing And Services To Low-Cost Labour Market." DIMENSI 2.1 (2016).

Zainal, Veithzal Rivai, dkk. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan Dari Teori Ke Praktik, PT Rajagrafindo Persada:Depok.




DOI: https://doi.org/10.33373/jeq.v4i1.739

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.