MANAJEMEN PEMBIAYAAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) DI SMP NEGERI 1 INDRALAYA SELATAN KAB. OGAN ILIR

Azhariadi Azhariadi, Edi Harapan, Happy Fitria

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang manajemen pembiayaan Bantuan Operasional Sekolah (BOS) menggenai perencanaan, komunikasi dan sosialisasi penggunaan dana bos serta manajerial tentang Pelaksanaan dan evaluasi di SMP Negeri 1 Indralaya Selatan Kabupaten Ogan Ilir. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan dengan menggunakan analisis kualitatif. Hasil dari penelitian ini adalah perencanaan pembiayaan pada SMPN 1 Indralaya Selatan disusun dengan cara membuat Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS) yang disesuaikan dengan Rencana Kerja Sekolah (RKS), sosialisasi dan komunikasi dari pengeloaan dana bos telah berjalan sesuai dengan juknis bos, menejerial pelaksanaan anggaran dana BOS dari mulai penerimaan dan pengeluaran dicatat dan dilaporkan sesuai juknis BOS, dan SMPN 1 Indralaya Selatan sudah mengikuti rambu-rambu yang termaktub di dalam juknis BOS yang alokasinya sudah tersususn dalam RKAS. Evaluasi, pertanggung jawaban dan pengawasan anggaran dana BOS sudah sesuai dengan standar pembiayaan dana BOS, secara internal oleh Pengelola dana BOS SMPN 1 Indralaya Selatan dan secara eksternal oleh Tim Manajemen BOS kabupaten, inspektorat setiap akhir triwulan serta ada pengawasan dari Lembaga Sosial Masyarakat (LSM).

Keywords


Manajemen, Pembiayaan, Bantuan Operasional Sekolah (BOS).

Full Text:

PDF

References


Andi, M. (2011). Pengeloaan Dana BOS di SD Negeri 1 Surakarta, Jurnal Penelitian Vol 15, No 2. Diakses (online) pada https://2011Mei/sumberilmu 08 Muhammad Andi. pdf. Tanggal 5 November 2019.

Arifiyadi, T. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Nusa Indah.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Carimindi. (2009). Manajemen pembiayaan BOS di SMP 4 Biren. Jurnal Penelitian Vol 21, No 6, Juli 2009. Diakses (online) pada https://2009Juli/sumberilmu 09 Carimindi.pdf. Tanggal 6 November 2019.

Dirjen Pendidikan Dasar. (2010). Peraturan Mentri Pendidikan Nasional, No.37. Petunjuk Teknis Penggunaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) Tahun Anggaran 2011. Jakarta. Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar.

Fitri, A. (2014). Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah (Bos) Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Mandiangin Koto Selayan Kota Bukit Tinggi. Jurnal Administrasi Pendidikan. Vol. 2, No. 1, Juni 2014: 33 ‐ 39.

Harapan, E. (2018). Pembiayaan Pendidikan. Palembang: NoerFikri Offset.

Keraf, G. (2001). Komposisi. Bandung: Nusa Indah.

Moerdiyanto. (2009). Manajemen Pembiayaan Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Moleong, L. (2017). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Muchdoro. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan

Permendikbud Nomor 26 tahun 2017 tentang Juknis BOS SD dan SMP

Robbin dan Coulter. (2003). Manajemen edisi kedelapan. Jakarta: PT Indeks.

Sari, R. (2018). Manajemen BOS di SMP Negeri 3 Jati Agung. Lampung. Pascasarja Universitas Islam Negeri Intan Lampung.

Sartono, A. (2010). Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi . Yogyakarta: BPFE.

Suyatmini. (2009). Analisis pengelolaan dana bos pada SD Negeri Kemasan Surakarta, Jurnal Penelitian Vol 21, No 2, Mei 2009. Diakses (online) pada https://2009Mei/sumberilmu 09 Suyatmini.pdf. Tanggal 6 November 2019




DOI: https://doi.org/10.33373/chypend.v6i1.2383

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright (c) 2018 Universitas Riau Kepulauan

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.