IMPULSIVE BUYING PADA PENGGUNA E-COMMERCE DI KOTA SURAKARTA DITINJAU DARI ONLINE CUSTOMER REVIEW DAN WEBSITE QUALITY

Dwike Melisa, Ratna Damayanti

Abstract


Observasi ini dimaksudkan untuk memahami pengaruh online customer review dan website quality pada impulsive buying terhadap pengguna e-commerce pada Kota Surakarta. Data dikumpulkan dengan metode studi kepustakaan dan kuesioner. Jenis data menggunakan data primer dari jawaban kuesioner dan data sekunder dari rujukan lain seperti jurnal. Cara analisis data pada penelitian ini memanfaatkan uji validitas dan reliabilitas, uji asumsi klasik, regresi linier berganda, uji hipotesis dan koefisien determinasi. Populasi penelitian ini meliputi seluruh masyarakat Kota Surakarta yang telah mengadakan pembelian di e-commerce dengan sampel yang dipakai sebanyak 100 orang. Purposive sampling digunakan saat pengambilan sampel dengan menggunakan kriteria responden yang melakukan pembelian di e-commerce dalam kurun waktu 6 bulan terakhir dengan batas usia 17-30 tahun.  Hasil yang ditunjukan dalam uji F menunjukkan jika online customer review dan website quality berasosiasi simultan pada impulsive buying. Hasil uji t menjelaskan bahwa variabel online customer review berasosiasi positif dan signifikan terhadap impulsive buying. Hasil uji t kedua menunjukkan pula jika variabel website quality memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap impulse buying.


Keywords


Impulsive Buying; Online Customer Review; Website Quality

Full Text:

PDF

References


Akram, U., Hui, P., Kaleem Khan, M., Tanveer, Y., Mehmood, K., & Ahmad, W. (2018). How website quality affects online impulse buying. Asia Pacific Journal of Marketing and Logistics, 30(1), 235–256. https://doi.org/10.1108/apjml-04-2017-0073

Andriani, L. A. dan H. (2021). Pengaruh emosi positif , potongan harga , dan kualitas website terhadap pembelian impulsif The influence of positive emotion , price discount , and website quality on impulse buying at the jelita cosmetic store at shopee. 23(3), 454–462.

Anggraeni, F. G. (2020). Pengaruh trait kepribadian, social influence, dan faktor demografi terhadap impulsive buying melalui internet (online). Repository.Uinjkt.Ac.Id. http://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/52486

Chen, C. Der, & Ku, E. C. S. (2021). Diversified Online Review Websites as Accelerators for Online Impulsive Buying: The Moderating Effect of Price Dispersion. Journal of Internet Commerce, 20(1), 113–135. https://doi.org/10.1080/15332861.2020.1868227

Chen, M., Xie, Z., Zhang, J., & Li, Y. (2021). Internet celebrities’ impact on luxury fashion impulse buying. Journal of Theoretical and Applied Electronic Commerce Research, 16(6), 2470–2489. https://doi.org/10.3390/jtaer16060136

Dzulqarnain, I. (2019). Pengaruh Fitur Online Customer Review Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pada Marketplace Shopee. In Jurnal Teknik ITS (Vol. 5, Issue 2). http://repostrory.unej.ac.id

Fernanda, M. (2019). Pengaruh Promosi Penjualan, Daya Tarik Iklan Internet dan Kualitas Website terhadap Pembelian Impulsif. Jurnal Manajemen Bisnis Dan Kewirausahaan, 3(5), 7–12.

Firdausy, C. M. dan M. F. (2021). The Effect of Sales Promotion, Attractiveness of Internet Advertising and Website Quality on Impulse Buying of Consumers of Tokopedia in Indonesia. International Journal of Management and Enterprise Development, 20(1), 34–48.

Fitri, F. R. (2018). The influence of web quality and sales promotion toward impulse buying behavior with openness personality as moderating variable. Journal of Accounting Management and Economics, 20(1), 48–55. http://jos.unsoed.ac.id/index.php/jame/article/view/1028

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25 (ke-9th ed.). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. In (Edisi 9). Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gulamali, A., & Persson, J. (2017). Social Media Influencers & Brand Switching - What is the role of the Social Media Influencer when the consumer decides to voluntarily switch brands? MSc in International Marketing & Brand Management, May, 1–95.

Halim, A. dan M. J. T. (2020). PENGARUH ONLINE CONSUMER REVIEW DAN INFLUENCER terhadap Keputusan Pembelian Produk di Marketplace Shopee. Buletin Ekonomi, 18(1), 99–120.

Handari, S. (2017). Pengaruh Motivasi Hedonik, Kualitas Website, Kepercayaan, Variabel Situasional dan Ragam Mencari terhadap Pembelian Impulsif Produk Fashion di Toko Online, dengan Faktor Pemoderasi Gender (Studi Kasus Mahasiswa STIE YKPN Yogyakarta). Occupational Medicine, 53(4), 130.

Haryanto, A. (2021). Generasi Z serta 8 Karakteristik Utamanya. In News.

Haryanto, A. T. (2021). Pengguna Internet Indonesia Tembus 202,6 Juta. DetikInet.

Hermanda, Atika, U. S. dan N. T. (2019). The Effect of Social Media Influencer on Brand Image, Self-Concept and Purchase Attention. Journal of Consumer Sciences, 04(02), 76–89. https://appsource.microsoft.com/product/office/wa104382081

Hidayat, S., Suryantoro, H., & Wiratama, J. (2017). Pengaruh Media Sosial Facebook Terhadap Perkembangan E–Commerce Di Indonesia. Simetris : Jurnal Teknik Mesin, Elektro Dan Ilmu Komputer, 8(2), 415. https://doi.org/10.24176/simet.v8i2.1165

Lestari, F. (2020). Social Media Content of Instagram on Impulse Buying. Review of Behavioral Aspect in Organizations & Society, 2(2), 59–66. https://doi.org/10.4324/9780203121054-15

Lestari, F. B. (2020). Pengaruh Online Customer Review dan Online Rating terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Marketplace di Kota Tegal. In http://repository.upstegal.ac.id. https://www.slideshare.net/maryamkazemi3/stability-of-colloids%0Ahttps://barnard.edu/sites/default/files/inline/student_user_guide_for_spss.pdf%0Ahttp://www.ibm.com/support%0Ahttp://www.spss.com/sites/dm-book/legacy/ProgDataMgmt_SPSS17.pdf%0Ahttps://www.n

Listyaningrum, D. (2016). Pengaruh Motivasi Hedonis, Kualitas Website, Kepercayaan, Variabel Situasional dan Pencarian Keragaman Produk terhadap Pembelian Impulsif di Zalora. Applied Microbiology and Biotechnology, 85(1), 2071–2079.

Mahdiyan, A. dan A. H. (2019). Pengaruh Lifestyle Dan in Store Promotion Terhadap Impulse Buying (Studi Pada Konsumen Matahari Departement Store Java Mall Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 8(3), 1–11.

Margaret, O., & Junaedi, M. S. (2016). Pengaruh Sifat Impulsif Dan Kualitas Website Terhadap Pembelian Impulsif Online Di Lazada. Jurnal Ekonomi Manajemen, 1–15. http://e-journal.uajy.ac.id/11359/

Nam, L. G., & Dân, H. T. (2018). Impact of social media Influencer marketing on consumer at Ho Chi Minh City. The International Journal of Social Sciences and Humanities Invention, 5(5), 4710–4714. https://doi.org/10.18535/ijsshi/v5i5.10

Rahayu, Y. (2017). Perilaku Belanja Impulsif Pengunjung Mall di Kota Bandung. Jurnal EKUIBIS, 1(2), 116–125.

Rakhmah, D. N. (2021). Gen Z Dominan, Apa Maknanya bagi Pendidikan Kita? Puslitjakdikbud.Kemendikbud.

Sastika, W. (2016). ANALISIS PENGARUH KUALITAS WEBSITE (WEBQUAL 4.0) TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA WEBSITE E-COMMERCE TRAVELOKA (Studi Kasus : Pengguna Traveloka di Kota Bandung Tahun 2015). Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 2016(Sentika), 2089–9815. www.pegipegi.com,

Satria, A., & Trinanda, O. (2019). Pengaruh Promosi dan Website Quality Terhadap Impulse Buying Pada E-Commerce Lazada di Kota Padang. Jurnal Ecogen, 2(3), 463. https://doi.org/10.24036/jmpe.v2i3.7418

Sugianto, Y. (2016). Pengaruh Website Quality, Electronic Word-Of-Mouth, dan Sales Promotion terhadap Impulse Buying pada Zalora. Jurnal Strategi Pemasaran, 3(2), 1–9.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.

Suleman, D. (2018). Faktor Penentu Keputusan Konsumen Indonesia Memilih Tempat Belanja Disebuah E-Commerce. Jdm, I(01), 1–9. https://publikasi.mercubuana.ac.id/files/journals/42/articles/3888/submission/copyedit/3888-7476-1-CE.pdf

Sutoto, D. P. (2021). Pengaruh Influencer, Harga, Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Generasi Z (Studi Pada Konsumen Usia 11-26 tahun di Instagram Makanan Penutup Bittersweet by Najla). https://webcache.googleusercontent.com/search?q=cache:BDsuQOHoCi4J:https://media.neliti.com/media/publications/9138-ID-perlindungan-hukum-terhadap-anak-dari-konten-berbahaya-dalam-media-cetak-dan-ele.pdf+&cd=3&hl=id&ct=clnk&gl=id

Szczurski, M. M. (2017). Social Media Influencer- a Lifestyle or a Profession of the Xxist Century ? In https://depot.ceon.pl/handle/123456789/58.

Triono, D. (2020). Analisis Pemahaman Pelaku Bisnis E-commerce pada Peraturan Perpajakan di Indonesia (Study Preliminary). 4(April), 60–70. http://repository.widyakartika.ac.id/1093/

Utari, F., & Wijayanti, C. A. (2021). Pengaruh Kualitas Situs Web dan Karakteristik Konsumen terhadap Perilaku Pembelian Impulsif Konsumen pada Situs Web Tokopedia dengan Niat Pembelian sebagai Variabel Mediasi. Journal of Management and Business Review, 18(2), 420–437. https://doi.org/10.34149/jmbr.v18i2.287

Warjiyono, W., & Hellyana, C. M. (2018). Pengukuran Kualitas Website Pemerintah Desa Jagalempeni Menggunakan Metode Webqual 4.0. Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 5(2), 139. https://doi.org/10.25126/jtiik.201852666

Zafar, A. U., Qiu, J., Li, Y., Wang, J., & Shahzad, M. (2021a). The impact of social media celebrities’ posts and contextual interactions on impulse buying in social commerce. Computers in Human Behavior, 115(August 2018), 106178. https://doi.org/10.1016/j.chb.2019.106178

Zafar, A. U., Qiu, J., Li, Y., Wang, J., & Shahzad, M. (2021b). The impact of social media celebrities’ posts and contextual interactions on impulse buying in social commerce. Computers in Human Behavior, 115. https://doi.org/10.1016/j.chb.2019.106178

Zafar, A. U., Qiu, J., Shahzad, M., Shen, J., Bhutto, T. A., & Irfan, M. (2021). Impulse buying in social commerce: bundle offer, top reviews, and emotional intelligence. Asia Pacific Journal of Marketing and Logistics, 33(4), 945–973. https://doi.org/10.1108/APJML-08-2019-0495

Zhang, K. Z. K., Xu, H., Zhao, S., & Yu, Y. (2018). Online reviews and impulse buying behavior: the role of browsing and impulsiveness. In Internet Research (Vol. 28, Issue 3). https://doi.org/10.1108/IntR-12-2016-0377




DOI: https://doi.org/10.33373/dms.v11i3.4332

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.