POTENSI KEBANGKRUTAN MENGGUNAKAN MODEL ZAVGREN DAN ALTMAN PADA PERUSAHAAN DI INDONESIA

Viola Syukrina E Janrosl, Argo Putra Prima, Yuliadi Yuliadi

Abstract


Perusahaan yang bergerak di bisnis perdagangan komoditas hasil pertambangan dan energi dan juga pabrik perakitan umum. Penelitian ini bertujuan mengetahui dan memberikan bukti empiris terdapat perbedaan potensi kebangkrutan pada perusahaan pertambangan subsektor batu bara yang terdaftar di Indonesian Stock Exchange. Meningkatnya jumlah kegagalan perusahaan sebagaimana disebutkan di atas dan potensinya berdampak pada pekerjaan, kehidupan masyarakat dan ekonomi secara umum berarti bahwa sangat penting untuk dapat memprediksi peristiwa ini di Indonesia sebelum terjadi. Beberapa pemangku kepentingan seperti pemerintah, karyawan, debitur, pemegang saham, dan investor lainnya kehilangan secara substansial dalam kegagalan perusahaan ini. Populasi adalah keseluruhan kelompok orang, kejadian, benda-benda yang menarik peneliti untuk ditelaah. Sampel dalam penelitian ini adalah sub sektor pertambangan tahun 2017-2020 yang terdaftar in  indonesia stock exchange. Berdasarkan pengambilan keputusan Uji Wilcoxon jika nilai Asymp. Sig < 0,05 maka dapat ditarik kesimpulan ada perbedaan antara hasil prediksi kondisi keuangan perusahaan dengan menggunakan model Zavgren dan Altman

 


Keywords


Kebangkrutan, Zavgren Model, Altman Model

Full Text:

PDF

References


A. P. P. Viola Syukrina E Janrosl, “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan (Studi Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia),” J. Akunt. Keuang. dan Bisnis, 2018.

J. A. Agyirakwah and A. Musah, “Application of Altman Bankruptcy prediction model in Ghana,” J. Perspekt. Pembiayaan dan Pembang. Drh., vol. 7, no. 1, pp. 63–72, 2019.

F. Andriani and P. Sihombing, “Comparative Analysis of Bankruption Prediction Models in Property and Real Estate Sector Companies Listed on the IDX 2017-2019,” Eur. J. Bus. Manag. Res., vol. 6, no. 1, pp. 170–173, 2021.

M. Rya and T. T. Gustyana, “Potensi Kebangkrutan Menggunakan Model Zavgren Dan Altman Pada Subsektor Tekstil Dan Garmen Di Bei,” J. Ris. Akunt. dan Keuang., vol. 14, no. 1, p. 25, 2018.

G. Talebnia, F. Karmozi, and S. Rahimi, “Evaluating and comparing the ability to predict the bankruptcy prediction models of Zavgren and Springate in companies accepted in Tehran Stock Exchange,” Mark. Brand. Res., vol. 3, no. 2, pp. 137–143, 2016.

U. Rivendra, S. Sudjono, and A. Saluy, “Financial Distress Prediction: Case Study Plantation Companies Listed on Indonesia Stock Exchange,” 2021.

Sugiono, Metode Penelitian Kombinasi. Bandung: Alfabeta, 2016.

Indrawati, Metode Penelitian Manajemen dan Bisnis. 2015.




DOI: https://doi.org/10.33373/mja.v16i2.4593

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Office:

Department of Accounting Studies, Faculty of Economi and Bussines, Universitas Riau Kepulauan

unit F

Jl. Pahlawan No. 99, Bukit Tempayan, Batu Aji, Kota Batam

Contact: (0778) 39275

e-mail: measurement@journal.unrika.ac.id

Web Analytics Made Easy - Statcounter View My Stats

Measurement Statistic