PERANCANGAN SISTEM PARKIR MOBIL OTOMATIS MENGGUNAKAN NFC READER PN532 BERBASIS ARDUINO
Abstract
Sistem parkir pada saat ini membutuhkan sentuhan otomasi sehingga dalam penggunaannya dapat lebih maksimal dan efisien. Kesulitan untuk menemukan tempat parkir yang ada di parkiran merupakan salah satu kendala yang dihadapi oleh pengendara mobil.
Penelitian ini merancang sistem parkir mobil otomatis untuk memudahkan pengguna mobil dalam memarkirkan kendaraannya, pengguna mobil hanya perlu menempelkan card ID parkir (tag) yang telah terdaftar di sistem parkir sehingga akan terbaca oleh NFC reader PN532, kemudian pengguna mobil akan mendapatkan informasi dari tampilan layar LCD di pintu masuk parkir untuk mengetahui apakah terdapat slot parkir yang masih kosong atau tidak dengan bantuan sensor infrared untuk mendeteksi ada atau tidaknya mobil pada slot parkir. Apabila terdapat slot parkir yang masih kosong maka palang pintu parkir akan terbuka secara otomatis yang digerakkan oleh motor servo, apabila tidak ada slot parkir yang kosong maka palang pintu parkir tidak akan terbuka yang dikontrol menggunkan arduinomega 2560.
Hasil penelitian yang tercapai adalah jarak pengukuran pembacaan tag bila ditempelkan tepat di depan NFC reader PN532 maksimal berjarak 5 cm, sedangkan untuk jarak pembacaan tag bila ditempelkan tidak tepat di depan yaitu di samping NFC reader PN532 maksimal berjarak 0,5 cm dan pengguna parkir yang telah terdaftar dapat mengetahui berapa jumlah slot parkir yang masih kosong dan dapat mengetahui dimana slot parkir kosong.
Kata Kunci : Arduino Mega 2560, NFC, tag, sensor infrared, motor servo.
Parking system at the moment needs a touch of automation resulting in its use can be more optimally and efficiently. The difficulty to find a parking space that is in the garage is one of the obstacles faced by motorists.
The research of automatic car parking system designed to facilitate users vehicles parked in cars, car users only need to attach the card ID parking (tags) that have been registered with the parking system so that it will be read by NFC reader PN532, then car users will obtain information from the display of the LCD screen in the entrance to the parking lot to find out if there are still vacant parking slot or not with the help of infrared sensors to detect or no car on the parking slot. If there are still vacant parking slot then doorstop parking opens automatically-driven by a servo motor, if there is no vacant parking slot then cross the door will not open parking is controlled either using the arduino mega 2560.
Research results are achieved is the distance measurement reading of tags when affixed directly in front of NFC reader PN532 maximum is 5 cm deep, while for the distance reading of tags when not tacked right in front of that is in addition to the NFC reader PN532 maximum is 0.5 cm and the user registered parking can figure out how many parking slots are still empty and can know where empty parking slots.
Keywords : Arduino Mega 2560, NFC, tags, infrared sensor, servo motor
Full Text:
PDFReferences
Triggs Robert,“Dasar Teori NFC”, (2018).
https://www.androidauthority.com/what-is-nfc-270730/. {12/03/2019}.
Heri Andrianto, Aan Darmawan , Arduino, Belajar Cepat dan Pemrograman, Bandung : Penerbit Informatika, (2015).
Kadir Abdul, Arduino dan Sensor, Tuntunan Praktis Mempelajari Penggunaan Sensor Untuk Aneka Proyek Elektronika Berbasis Arduino, Yogyakarta : Penerbit Andi, (2018).
Aji Mochammad Adi Wibowo, Hunaini Fachrudin, Usman Dedi Effendi, “Perancangan dan Pembuataan Purwarupa Line Follower Forklift”. Jurnal Widya Teknika, Universitas Widyagama Malang ISSN : 1411-0660, (2018).
http://publishing_widyagama.ac.id/ejournal_v2/index.php/widyateknika/
article/view/794-723.{20/08/2019}.
DOI: https://doi.org/10.33373/sigma.v3i1.2450
Refbacks
- There are currently no refbacks.
E-ISSN 2599-0616
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Sigma Teknika
Gedung Lt.1 Kampus Universitas Riau Kepulauan Batam
Jl. Batu Aji Baru No.99 Batu Aji
Email: sigmateknika@journal.unrika.ac.id