DESAIN ALAT SORTIR TELUR IKAN GURAMI YANG MATI MENGGUNAKAN METODE QUALITI FUNCTION DEPLOYMENT (QFD) UNTUK MENGURANGI KERUSAKAN TELUR (STUDY KASUS DI UKM AMIRA FISH)
Abstract
Usaha kecil menengah (UKM) dari waktu kewaktu mengalami perkembangan yang cukup pesat. Di kota Batam sangat jarang ditemui Ikan Gurami, hanya pasar tertentu atau toserba, tertentu yang menjual Ikan Gurami. Hal inilah yang menginspirasi seorang Bapak yang bernama Pak Mu’it pemilik UKM AMIRA FISH. Namun ada beberapa faktor yang mempengaruhi kualitas telur ikan gurami yaitu pada proses penyortiran dengan menggunakan alat yang kurang tepat yaitu sendok makan, hal tersebut dapat mempengaruhi pada saat penyortiran karena guncangan air dan terkontaminasinya air yang dapat mempengaruhi kualitas telur sehingga banyak telur ikan yang mati.
Desain alat sortir telur ikan gurami menggunakan metode QFD dilakukan karena, QFD dapat membuat produk berdasarkan keinginan serta kebutuhan para pengguna. Perancangan produk dengan metode QFD membutuhkan customer voices untuk menyusun matriks pada House of Quality. Kebutuhan primer bagi para pengguna yang didapat dari customer voices ini intinya akan akan dijadikan dasar untuk mendesain dan membuat alat sortir telur ikan gurami. Setelah melakukan desain, alat sortir telur ikan gurami kemudian di desain lagi menggunakan software solid works.
Alat sortir telur ikan gurami ini diharapkan mampu untuk mengurangi kerusakan pada proses penyortiran telur ikan gurami menjadi 10.5% dari alat yang sebelumnya yaitu 29%.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Akao Yoji. 1990. Introduction to Quality Deployment Application Manual of Quality Function Deployment . Japanese JUSE Press.
Cohen, Lou. 1995. Quality Function Deploymen “How to make QFD work for you” Addison Wesley Publishing Compayi : New York
Djati, I. W. 2003. Perencanaan dan Pengembangan Produk. Jogjakarta
Eureka, W.E. and Ryan, N.E. 1988, The Customer-Driven Company, ASI Press, Dearborn, MI.
Franceschini, Fiorenzo 2001. Advanced Quality Function Deployment-CRC Press. Italy
Gulo, W 2000. Metodologi Penelitian-PT Gramedia Widiasarana Indonesia, Kompas Gramedia Building. Jakarta
Kotler, P. & Keller, K. L. 2012. Marketing Management. Pearson Education, Inc, New Jersey
Permana, R. 2013. Desain Produk Holder Conector Vga Dengan Quality Function Deployment (QFD). Bandung.
Sanjaya, R, 2017. Usulan Perbaikan Alat Kerja Di Station Kerja Ecoating Pada Proses Jiging Untuk Menambah Output Produksi Dengan Metode QFD. Universitas Riau Kepulauan. Batam.
Schoorman, J. P.L., & Creusen, M. E. H. 2005. The Different Roles of Product Appearance In Consumer Choice. Journal of Product Innovation Management. No 22; page; 63-81.
Wardani, L. K. 2003. Evaluasi Ergonomi dalam Perancangan Desain. Jurusan Desain Interior, Fakultas Seni dan Desain – Universitas Kristen Petra. Surabaya
DOI: https://doi.org/10.33373/profis.v8i1.2565
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 PROFISIENSI
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
E-ISSN 2598-9987
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
PROFISIENSI: Jurnal Program Studi Teknik Industri
Building A, 1st Floor, Faculty of Engineering, University of Riau Kepulauan
Jl. Pahlawan No.99, Batu Aji, Batam, Kepulauan Riau
Email: Profisiensi@journal.unrika.ac.id