ANALISIS BEBAN KERJA MENTAL KARYAWAN DIVISI PEMBACA METERAN DENGAN METODE NASA TLX

Syawal Indra, Selvia Aprilyanti, Faiziah Suryani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis beban kerja pembaca meteran dan menentukan jumlah pembaca meteran air yang optimal  berdasarkan usulan perbaikan. Dari seluruh petugas pembaca meter secara keseluruhan memiliki beban kerja yang sangat tinggi. Data perbandingan elemen skor NASA – TLX dari masing-masing petugas dengan rincian persentase aspek yang paling dominan mempengaruhi beban kerja seluruh petugas adalah sebagai berikut : yang pertama Perfomansi (18,30%), Tingkat Usaha (18,21%), Kebutuhan Waktu (18,05%), Kebutuhan Fisik (16,40%), Kebutuhan Mental (14,92%), dan Tingkat Frustasi (14,09). Berdasarkan perhitungan usulan perbaikan untuk menentukan jumlah petugas yang optimal dan menurunkan rata – rata skor beban kerja yang ada, maka dari itu perlu adanya penambahan petugas sebanyak 2 orang. Sehingga total jumlah petugas menjadi 12 orang dari jumlah sebelumnya hanya 10 orang.


Keywords


Beban Kerja, Beban Kerja Mental, Nasa-Tlx, Pembaca Meteran

Full Text:

PDF

References


A. I. (2020). Analisis Beban Kerja Mental Dengan Metode Nasa - Tlx Untuk Optimalisasi Produktivitas kerja Karyawan. Industrial Engineering Online Journal UNDIP 5(3), 1-5

Arasyandi M, Baktiar A (20) Analisa Beban Kerja Mental Dengan Metode Nasa Tlx Pada Operator Kargo Di Pt. Dharma Bandar Mandala (Pt. Dbm). Industrial Engineering Online Journal UNDIP 5(4), 1-5

Budiasa, I. K. (2021). Beban Kerja Dan Sumber Daya Manusia (N. K. Suryani, R. N. Briliant, & E. Safitry, Eds.; Pertama). Penerbit Pena Persada.

Fajri, C., Rahman, T. Y., & Wahyudi. (2021). Membangun Kinerja Melalui Lingkungan Kondusif, Pemberian Motivasi Dan Proporsional Beban Kerja. SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management and Business, 4(1), 211–220.

Hidayat, Faris T., Pujangkoro, Sugiharto, dan Anizar. (2013). Pengukuran Beban Kerja Perawat Menggunakan Metode NASA-TLX di Rumah Sakit XYZ. E-Jurnal Teknik Indsutri FT USU Volume 2 Nomor 1, pages 42-47.

Mutia, M. (2016). Pengukuran Beban Kerja Fisiologis dan Psikologis pada operator pemetikan teh di PT Mitra Kerinci. Jurnal Optimasi Sistem Industri, 503 - 517.

Nur Azemil & Hana Catur Wahyuni. Analisis Beban Kerja Pegawai dengan menggunakan NASA- TLX. Jurnal ilmiah Dinamika Rekayasa .2017; 13(2):81-88

Omolayo, B. O., & Omole, O. C. (2013). Influence of Mental Workload on Job Performance. International Journal of Humanities and Social Science Vol. 3 No.15; August 2013, 238 - 246.

P. A. Hancock & Chigne (1988). Mental workload dynamics in adaptive interface design, 18(4), 647-658.

Wijayanto, A., Hubeis, M. H., Affandi, J. M., & Hermawan, A. (2011). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kompetensi Kerja Karyawan




DOI: https://doi.org/10.33373/profis.v10i2.4763

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Universitas Riau Kepulauan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

E-ISSN 2598-9987

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


PROFISIENSI: Jurnal Program Studi Teknik Industri

Building A, 1st Floor, Faculty of Engineering, University of Riau Kepulauan

Jl. Pahlawan No.99, Batu Aji, Batam, Kepulauan Riau

Email: Profisiensi@journal.unrika.ac.id

 

Web Analytics Made Easy - Statcounter